Untuk Meningkatkan Kualitas Hidup dalam IPM, Kota Banjar perlu membuka
peluang untuk setiap warganya untuk mendapatkan akses terhadap dunia
pendidikan tinggi.
Salah satu cara untuk meningkatkan akses pendidikan tinggi bagi seluruh
masyarakat adalah dengan cara membuka sumber-sumber belajar tingkat
universitas kepada seluruh masyarakat.
Sumber Belajar Humanities, Arts, and Social Sciences dari Massachusetts Institute of Technology
School of Humanities, Arts, and Social Sciences
Salam, Arip Nurahman
Semoga Bermanfaat dan Tetap Semangat